Kali ini saya akan memberikan tutorial tentang bagaimana mengkoneksi atau mengirim data ke database yang ada di hosting dengan aplikasi android yang dibuat lewat APP INVENTOR. dimana pada tutorial kali ini kita akan membuat satu database online. berikut ini merupakan video hasil percobaan
Langkah - Langkah
2. Buat 1 database pada hosting, dan buat 1 table yang bernama t_coba dengan 6 field. berikan nama field masing-masing :
- id
- tanggal
- jam
- nama
- alamat
- pekerjaan
- tanggal
- jam
- nama
- alamat
- pekerjaan
Untuk tipe datanya, lebih jelasnya bisa dilihat pada gambar berikut
3. Setelah selesai, buatlah sebuah file simpan.php dan silakan copy script dibawah ini kedalam simpan.php
<?php
$connect=mysqli_connect("DB HOST", "DB USER", "PASSWORD DB", "NAMA DB");
date_default_timezone_set('Asia/Makassar');
$tanggal= date("Y-m-d H:i:s");
$jam= date("Y-m-d H:i:s");
$nama= $_POST["Nama"];
$alamat= $_POST["Alamat"];
$pekerjaan= $_POST["Pekerjaan"];
mysqli_query($connect,"INSERT INTO t_data(tanggal,jam,nama,alamat,pekerjaan) VALUES('$tanggal','$jam','$nama','$alamat','$pekerjaan')");
?>
Catatan :Yang ditandai warna Merah silakan anda ganti sesuai nama host, user, password, dan nama database yang sudah anda buat pada hosting anda
4. Selanjutnya upload file simpan.php ke file manager direktori public_html hosting anda
5. Silakan download project SimpanDB Berbageilmu disini
6. Selanjutnya import project yang sudah didownload tadi ke MIT APP Inventor 2. Pada bagian block ganti url dengan URL dengan URL website anda dan pada akhir url domain website anda tambahkan simpan.php?
Setelah semua selesai, Silakan anda coba apakah berhasil atau tidak. Jika data belum terkirim coba dicek kembali konfigurasi file simpan.php anda.
8 komentar
Artikel yang bagus, ditambah buat tampilnya juga dong
gimana sih terusannya mana bodat
Trima kasih banyak. Sangat membantu sekali.
Saya berhasil menjalankannya.
Smoga ilmu admin bertambah dan berkah.
Kumpulan Arti Mimpi Tentang Jenggot Dalam Togel Terlengkap
Tafsir Mimpi Togel
kok saya gak bisa sih ?
saat sya klik, pesan tersimpan. tapi' sya cek di database, datanya masih kosong.
salahnya sya dimna ya?
kok ngga masuk ya datanya?
link download projek nya harus punya hak akses, jadi nga bisa didownload?
dewajat@gmail.com