Membuat DNS server di Linux Debian - Berbage Ilmu | Tutorial Arduino Android SEO Networking Software

Membuat DNS server di Linux Debian

 Kali ini saya akan memberikan Tutorial tentang Membuat DNS Server di Linux Debian
Perlu anda siapkan :
- Software VMware Workstation 8 & Install Debian di VMware
- Lakukan Bridge Pada VMware, Tutorial nya bisa anda lihat disini

 Ikuti Langkah - Langkah berikut :

1. Buka Terminal Root di Linux Debian Kemudian Ketikan :
    apt-get install bind9



2. Tunggu hingga proses installasi bind9 selesai,  Setelah selesai Ketikan :
    cd  /etc/bind

3. Setelah masuk ke "bind" ketikan kembali :
    nano named.conf
4. Setelah masuk ke dalam named.conf, Hapus semua file yang ada di dalam named.conf
    Kemudian diketik kembali. Lihat gambar di bawah ini


5. Setelah di isi tekan kombinasi Tombol Ctrl + X kemudian tekan Y untuk menyimpan file
6. Selanjutnya ketikan ls anda akan melihat tampilan seperti dibawah


   Catatan : jika ingin menghapus dan mengganti nama dalam ls perintah nya adalah :
               *Menghapus : rm (nama file) contoh : rm db.julio
               *Mengganti Nama : mv (nama files awal)  (nama file yang akan di ganti)
                 Contoh : mv 192 db.192
                 Nama fle pada nano named.conf harus sama dengan nama file di ls

7.  Setelah di isi tekan kombinasi Tombol Ctrl + X kemudian tekan Y untuk menyimpan file
8. Setelah tersimpan, ketikan nano db.julio Kemudian ubah nama file di dalam nano db.julio
    lihat gambar dibawah :


9. Setelah di isi tekan kombinasi Tombol Ctrl + X kemudian tekan Y untuk menyimpan file
10.  Kemudian ketikan nano db.192 kemudian ubah kembali nama file di dalam nano db.192
       Lihat gambar dibawah :


11.  Setelah di isi tekan kombinasi Tombol Ctrl + X kemudian tekan Y untuk menyimpan file
12. Ketikan Kembali nano /etc/resolv.conf 


13. akan muncul tampilan nama Domain, Search, dan Nameserver anda


14. Jika sudah Cocok, langkah berikutnya restart bind9 dengan perintah
      /etc/init.d/bind9 restart  Lihat gambar dibawah :


15. Selesai restart bind9 ketikan kembali : nslookup julio3ti4.uts

16. Silakan anda lihat server addres dari DNS Debian apakah sesuai settingan anda
17. Sekarang kita akan menginstall Apache, untuk menginstall ketikan kembali :
      apt -get install apache2 links



18.  Kemudian install Apache2 PHP5, Ketikan kembali :
       apt -get install apache2 php5



19. Selesai Menginstaal Kita akan Cek apakah DNS server Sudah terinstall Caranya
      Masuk Ke Browser Mozilla atau Chrome Kemduian Masukan URL Domain DNS
      Anda, Contoh : julio3ti4.uts
      Jika muncul tampilan seperti di bawah ini berarti anda sudah berhasil membuat DNS
      Server. ( catatan : Harus terkoneksi Internet)

20. Selesai Sudah Tutorial Tentang Membuat DNS Server di Linux Debian.
      " Semoga Berhasil"